ai???CUCAK ROWOai??? Club Becak Prawirotaman Warga Yogya Sebagai Upaya Branding Becak Wisata di Yogyakarta

Diusulkan oleh:

Isna Fatimah (12005210) / 2012

Erli Rembulan Lindyaswari (12005157) / 2012

Rini Hariyani (1300005248) / 2013

BAB 1

PENDAHULUAN

A.Ai??Ai??Ai?? LATAR BELAKANG

Transportasi merupakan segala bentuk pemindahan manusia atau barang dari suatu tempat ke tempat lainnya dengan menggunakan kendaraan yang dapat digerakkan. Transportasi sebagai kebutuhan yang sangat penting bagi manusia dalam menjalankan kehidupan sehari-hari, baik darat, laut, maupun udara. Becak menjadi salah satu bentuk transportasi darat yang ramah lingkungan, memiliki roda tiga dengan kapasitas dua orang penumpang dan satu pengemudi. Becak memiliki daya tarik pariwisata bagi para wisatawan lokal maupun asing. Becak dapat ditemukan di seluruh kota di Indonesia terutama di kota Yogyakarta khususnya Jalan Prawirotaman atau kampung Prawirotaman yang lebih dikenal sebagai Kampung Turis. Kampung ini berada sekitar 5 km dari pusat kota dan terdapat banyak penginapan. Para turis asing selalu memakai jasa para tukang becak jika ingin keliling kota Yogyakarta. Dengan kreativitas para tukang becak di Jalan Prawirotaman ini maka terbentuklah istilah Becak Adventure yang sekaligus memberikan pelayanan pemandu (guiding). Paguyuban ini didirikan pada tahun 2010 lalu dan diprakarsai oleh seorang tukang becak yang bernama Harry Van Yogya. Paguyuban yang pernah sukses pada tahun 2006 sampai 2011 ternyata menemui banyak permasalahan hingga akhirnya membubarkan diri.

Berdasarkan hasil observasi dan wawancara yang dilakukan pada tanggal 23 September 2013 lalu, ditemukan banyak permasalahan yang dialami para tukang becak khususnya yang berada di sepanjang Jalan Prawirotaman Yogyakarta, diantaranya: tukang becak biasanya kurang sopan dan tidak ramah terhadap penumpang, suka memaksa penumpang, dan lebih mementingkan keuntungan pribadi daripada pelayanan terhadap penumpang. Hal ini tentu saja memberikan citra yang kurang baik pada para tukang becak, sehingga semakin banyak wisatawan asing yang tidak menggunakan transportasi becak ketika berkunjung ke Yogyakarta. Kondisi tersebut tentu saja memberikan dampak negatif terhadap kesejahteraan para tukang becak itu sendiri.

Berdasarkan permasalahan-permasalahan di atas, dibutuhkan sebuah upaya Branding untuk memperbaiki citra tukang becak serta meningkatkan ketertarikan wisatawan agar menggunakan jasa transportasi becak saat berkunjung ke Yogyakarta. Upaya tersebut akan dikemas dalam bentuk pengabdian kepada masyarakat dalam hal ini adalah tukang becak di daerah Jalan Prawirotaman Yogyakarta, dalam bentuk pengarahan dan pelatihan Communication Skills serta pemberian maskot-maskot berupa kaos dan papan nama becak dengan tokoh pewayangan sesuai dengan ciri khas Yogyakarta serta memodifikasi becak dengan mengecat body becak yang akan dilakukan oleh komunitas steet art. Komunitas yang biasanya dipandang negatif oleh masyarakat akan kita libatkan untuk menyalurkan karya seni rupanya kedalam badan becak. Untuk menarik wisatawan asing dari berbagai negara, maka diperlukan website dan jejaring sosial untuk mengangkat nama ai???Cucak Rowoai??? Club Becak Prawirotaman Warga Yogya, di mata wisatawan lokal dan asing. Serta dengan adanya Program Kreativitas Mahasiswa ini diharapkan citra tukang becak di Yogyakarta akan semakin membaik dan dapat diadopsi oleh tukang becak di kota lain, sehingga mampu meningkatkan kesejahteraan para tukang becak.

B.Ai??Ai??Ai??Ai?? RUMUSAN MASALAH

Program kreatifitas mahasiswa ini dalam rangka memecahkan permasalahan :

  1. Bagaimana cara membekali communication skill pada para tukang becak di Kampung Prawirotaman?
  2. Bagaimana cara memperbaiki penampilan becak?
  3. Bagaimana cara publikasi becak wisata di kampung Prawirotaman melalui media internet?

Ai??C.Ai??Ai??Ai?? TUJUAN

  1. Untuk membekali Communication Skill pada para tukang becak di Kampung Prawirotaman.
  2. Untuk memperbaiki penampilan becak melalui lukis body becak dan pemberian maskot sabagai upaya menarik para wisatawan.
  3. Untuk mempublikasi becak wisata di kampung Prawirotaman melalui media internet.

Ai??D.Ai??Ai??Ai?? LUARAN YANG DIHARAPKAN

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? ai???CUCAK ROWOai??? Club Becak Prawirotaman Warga Yogya Sebagai Upaya Branding Becak Wisata di Yogyakarta ini dapat menjadi lebih berkualitas dalam meningkatkan layanan terhadap para penumpang dan Kampung Prawirotaman menjadi lebih dikenal oleh baik wisatawan mancanegara maupun local dengan adanya website sebagai bentuk promosi para tukang becak.

Ai??E. Ai??Ai??Ai??KEGUNAAN

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? Kegunaan Club Becak Prawirotaman Warga Yogya ai???CUCAK ROWOai??? sebagai :

  1. Wadah untuk meningkatkan branding Becak Wisata di Jalan Prawirotaman Yogyakarta
  2. Menjadi ajang promosi becak wisata Kampung Prawirotaman
  3. Menjadikan para tukang becak multi skill
  4. Memperbaiki citra tukang becak

Ai??BAB 2

GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN

Lokasi

Lokasi pengabdian masyarakat berada di Kawasan Prawirotaman yang terletak diAi?? Jalan Prawirotaman. Prawirotaman ini terletak di tengah-tengah pusat Yogyakarta sekitar 5 km. Selain itu, Prawirotaman juga dikenal sebagai kampung turis karena banyaknya wisatawan asing yang menginap di penginapan sepanjang jalan Prawirotaman.

Sasaran

Sasaran program kreatifitas mahasiswa bidang pengabdian masyarakat yang berjudul ai???CUCAK ROWOai??? Club Becak Prawirotaman Warga Yogya Sebagai Upaya Branding Becak Wisata di Yogyakarta ini, ditujukan kepada para tukang becak sekitar kampung Prawirotaman.

Kondisi ekonomi para tukang becak

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? Para tukang becak sebagian besar berasal dari keluarga yang kurang mampu, pekerjaan sehari-hari hanya menjadi tukang becak dan tidak mempunyai pekerjaan sampingan. Selain itu, penghasilan para tukang becak sekitar Rp 200.000,- sampai Rp. 400.000,- setiap bulannya.

Kegiatan para tukang becak

Kegiatan para tukang becak dimulai pagi hari hingga sore mereka mangkal di kawasan Prawirotaman. Tempat mangkal berada tepat di depan Hotel Airlangga dan Wisma Gajah. Para tukang becak ini belum ada paguyuban yang menaunginya. Selama para tukang becak menunggu penumpang, mereka sebagian besar memilih untuk pulang ke rumah dan mengunci becak tersebut.

BAB 3

METODE PELAKSANAAN

Dengan permasalahan yang terjadi pada tukang becak ai???Cucak Rowoai??? tersebut, kami membuat pelatihan Communication Skill dan memberikan kaos Club yang bercirikan kota Yogyakarta yang meliputi gambar becak denganAi?? nama kampung wisata Prawirotaman. Kami akan menambahkan fasilitas papan nama becak dengan nama-nama tokoh para pewayangan yang memiliki sifat baik kepada seluruh para ai???Cucak Rowoai??? lalu stiker yang akan didistribusikan ke para penumpang langsung. Stiker itu sendiri kami desain dengan mencantumkan contact person para tukang becak Kampung Prawirotaman sehingga para wisatawan bila membutuhkan becak dapat menghubungi para ai???Cucak Rowoai??? ini. Selain itu, kami membagi stiker di sekitar tempat wisata, terminal, stasiun.

BAB 4

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

Ai??A.Ai??Ai??Ai?? Rancangan Biaya

No.

Jenis Pengeluaran

Biaya (Rp)

1. Peralatan penunjang dan Bahan habis pakai

Seragam Club
  a. Kaos Club

1.500.000

  b. Stiker

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 500.000

  c. Papan Nama Becak

600.000

  d. Peralatan lukis becak

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 4.000.000

2.

Perjalanan
  a. Transportasi Pelaksana Pelatihan

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 1.200.000

3 x 5 bulan x 80.000,00
  b. Konsumsi Tim 3 x 5 bulan x 15.000,00

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 225.000

3. Pelatihan
  a. Kesekretariatan

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 200.000

  b. Konsumsi Seniman 30Ai?? x 2Ai?? xAi?? 15.000

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 900.000

  c. Konsumsi pelatihan 30 x 2 x 15.000,00

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 900.000

  d. Pemateri 3 x 200.000,00

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 600.000

  e. Sewa Tempat Pelatihan

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 600.000

4. Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Lain-lain
  a. Dokumentasi

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 200.000

  b. Media Massa

Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? 150.000

c. Penyusan Proposal

5 x 30.000

150.000

d. Penyusunan Laporan Kemajuan

5 x 30.000

150.000

e. Laporan Penyusunan Akhir

5 x 30.000

150.000

Total

12.025.000,00

 

 

Ai??B.Ai??Ai??Ai?? Jadwal Kegiatan

No.

Kegiatan

Bulan 1

Bulan 2

Bulan 3

Bulan 4

Bulan 5

Minggu

Minggu

Minggu

Minggu

Minggu

1

2

3

4

1

2

3

4

1

2

3

4

1

2

3

4

1

2

3

4

1.

Kerjasama dengan Mitra   Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai??

2.

Pembuatan atribut Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai??

3.

Pengecatan dan melukis badan Becak   Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai??

4.

Pelatihan Communication Skill   Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai??

5.

Promosi

(Free Web)

6.

Evaluasi Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai?? Ai??

7.

Penyusunan Laporan

DAFTAR PUSTAKA

Awaludin, Yusuf.2010. Harry Van Yogya: Tukang Becak Penulis Buku. Diakses pada 02 Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? Oktober 2013, dari http://menjadihebat.blogspot.com/2011/05/harry-van-yogya-tukang-Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? becak-penulis.html

Haryadi, B.2010. Jejaring Sosial di Mata Seorang Tukang Becak [Electronic Version]. Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? Kompas, 8(02).

Haryadi, B.2010. Membangun Pariwisata Jogja [Electronic Version]. Harian Jogja, 29(05).

Haryadi, B.2010. Ruang Hidup untuk Becak Yogyakarta [Electronic version]. Wacana Lokal Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? Suara Merdeka, 23(03).

Haryadi, B.2010. The Becak Way dari Yogyakarta untuk Indonesia. Kompasiana.Diakses pada 02 Oktober 2013, dari http://hiburan.kompasiana.com/televisi/2011/05/24/the-becak-way-dari-yogyakarta-untuk-indonesia-harry-van-yogya-coming-to-jakarta-bagian-ii-366730.html

Tabloidnova.2011. Kisah Unik Si Tukang Becak. Diakses pada 02 Oktober 2013, dari Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai??Ai?? http://www.tabloidnova.com/Nova/News/Peristiwa/Kisah-Unik-Si-Tukang-Becak-1

Ai??