Pelatihan Tilawah: Tingkatkan Kualitas Mahasantri PERSADA UAD
Memiliki suara yang indah menjadi menjadi sebuah anugerah yang tidak semua orang memilikinya. Ketika seseorang memiliki kelebihan tersebut, alangkah lebih baik terus diasah dan dilatih. Pesantren Mahasiswa K.H. Ahmad Dahlan (PERSADA) Universitas Ahmad Dahlan tahun ini memiliki ratusan mahasantri, dan di antara mereka ada beberapa yang memiliki kelebihan tersebut, maka PERSADA UAD mengadakan pelatihan tilawah. […]