Seminar Nasional “Sastra Islami”
Bertemakan “Sastra Islami” Pesantren Mahasiswa KH. Ahmad Dahlan Universitas Ahmad Dahlan menyelenggarakan Seminar Nasional dengan pembicara yaitu Asma Nadia yang merupakan Penulis Buku, Motivator, Founder FLP, Pengurus ICMI. Buku yang pernah diterbitkan sekaligus diangkat ke alayar lebar diantaranya adalah Surga Yang Tak Dirindukan, Assalamu’alaikum Beijing, dan masih banyak lagi. Acara tersebut berlangsung pada Ahad (25/11/2018) […]
Santri PERSADA Juara 1 Karya Cipta Mahasiswa PKM-PTKIS
Mahasiswa Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Ahmad Dahlan (UAD) berhasil memperoleh juara pertama dalam perlombaan karya cipta mahasiswa. Perlombaan ini masuk dalam ajang Pekan Kreativitas Mahasiswa (PKM) Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Swasta (PTKIS) yang diselenggarakan di UMY, 21-23 November 2018. UAD mengirim dua tim pada cabang lomba karya cipta mahasiswa, semuanya berasal dari FAI. Satu […]
Apel Akbar Milad Muhammadiyah
Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kota Yogyakarta menggelar acara Apel Akbar Milad Muhammadiyah di Alun-Alun Selatan Yogyakarta. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Selasa, 20 November 2018, tepat pada saat hari libur Nasional peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW. Apel tersebut diikuti oleh seluruh instansi Muhammadiyah kota Yogyakarta, Tapak Suci Kota Yogyakarta, Kokam, Pemuda Muhammadiyah, Hizbul Wathan, KKN […]
Dakwah melalui Tulisan
Alhamdulillah kali ini PERSADA kembali mengadakan program terbaru dan terupdate sesuai dengan perkembangan zaman yang bertemakan kepenulisan yaitu “Whorkshop Karya Tulis Fiksi” yang ditujukan kepada santri PERSADA dan mahasiswa umum agar dapat mengembangkan potensi diri dan bakat yang ada pada santri maupun mahasisiwa pada umumnya, setelah satu pekan sebelumnya telah diselenggarakan program yang serupa yaitu […]
Training Design Creativity
[PELATIHAN DESIGN] Alhamdulillah telah terlaksana pelatihan design grafis yg diadakan oleh persada bekerjasama dengan iksada pada Ahad (11/11/2018) di Musholla Putra. Acara pelatihan design grafis tersebut diikuti oleh santri persada maupun pengurus persada dengan tujuan untuk meningkatkan dan menambah pengetahuan dibidang Design Grafis. Adapun pemateri dalam acara tersebut ialah Ustadz Mustufa Ahyar, S.Pd. beliau merupakan […]