PENGUMUMAN PENERIMAAN SANTRI BARU 2020/2021 (GEL 1)
Assalaamu’alaikum warahmatullahi wabarakaatuh Bismillah, kami dari panitia Penerimaan Mahasantri Baru Pesantren Mahasiswa KH. Ahmad Dahlan (PERSADA) mengumumkan bahwa berikut nama-nama calon santri yang diterima untuk (Periode Pendaftaran Gelombang I: 21 April – 22 Mei 2020). Link: Calon Mahasantri Yang Di Terima Bagi calon santri yang telah dinyatakan lolos tahap seleksi diharapkan untuk melakukan pembayaran registrasi […]
Bangun Jiwa Enterpreneurship untuk santri dengan “Pelatihan Sablon Kaos”
Pada ahad (2/2/2020), pertama kalinya bagi persada mengadakan pelatihan sablon kaos dimana dalam pelatihan tersebut diikuti oleh santriwan persada uad. Pelatihan Sablon Kaos ini di isi oleh tim dari Ekatex Yogyakarta, sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang produksi kaos, seragam, dan berbagai produk sablonase lainnya, Ahad . Pelatihan sablon dilaksanakan di ruang aula Persada putra, […]
MILAD PERSADA UAD KE 10 TAHUN
10 Januari 2010 sudah lama berlalu. Persada telah mampu menjadi media berguru, perbaiki perilaku serta segala yang keliru. Quran dan sunnah selalu jadi pandu nomer 1. 10 tahun sudah persada hadir menjadi pencetak mahasiswa baru yang bermutu. Sebab mereka harus mampu; mewarnai kampus dengan ilmu dan amal islami selalu. Persada adalah rumah, bagi mereka yang […]
Persada Selenggarakan MABAQU Perdana
Bantul—Pesantren Mahasiswa KH. Ahmad Dahlan (Persada) UAD Yogyakarta untuk pertama kalinya menyelenggarakan kegiatan Malam Bersama Alquran (MABAQU). Tujuannya antara lain untuk memperkuat hafalan Alquran para Santri Persada dengan Tasmi’ dan Murajaah Hafalan Alquran 30 juz. Agenda tersebut berlangsung selama dua hari di Panti Asuhan Daarul Aytam, Tamanan, Banguntapan. Acara yang diikuti oleh sekitar 30 santri […]
MUHADHARAH AKBAR
Alhamdulillah, telah terlaksana Muhadharah Akbar dengan tema “Lomba Tiga Bahasa (Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris dan Bahasa Arab)” yang diselenggarakan pada hari Kamis (26/2/2019) di Aula Islamic Center UAD. Muhadharah Akbar dengan tema “Lomba Tiga Bahasa” ini diikuti oleh 6 peserta, yaitu 3 perwakilan dari santriwati dan 3 perwakilan dari santriwan. Dimana masing-masing peserta lomba menyampaikan […]