RIHLAH PENGURUS PERSADA UAD KE PANTAI INDRAYANTI GUNUNGKIDUL
Alhamdulillah atas karunia Allah SWT pesantren mahasiswa KH.Ahmad Dahlan mengadakan acara rihlah pengurus ke Pantai gunungkidul. Destinasi Pantai yang menjadi tujuan adalah Pantai indrayanti. Dilaksanakan pada selasa, 24 Muharram 1446 H/30 Juli 2024 acara rihlah ini diikuti oleh seluruh pengurus putra dan putri persada sekaligus seluruh anggota badan Pembina harian (BPH) persada. Acara rihlah ini […]