SYAWALAN & BIHALAL PERSADA UAD 1446 H / 2025 M
Pada hari Rabu, 17 Syawal 1446 H / 16 April 2025 M, bertempat di Masjid Islamic Center, telah dilaksanakan kegiatan Syawalan & Bihalal Persada UAD, yang berlangsung ba’da Maghrib hingga selesai Sholat Isya berjamaah. Kegiatan ini menjadi penanda dimulainya kembali aktivitas santri pasca libur semester, sekaligus sebagai momentum untuk mempererat tali silaturahmi dalam suasana penuh […]